Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2022

Mengenal binatang pemakan tumbuhan

Gambar
Assalamualaikum wr,wb Perkembangan sosial emosional adalah proses belajar menyesuaikan diri untuk memahami keadaan serta perasaan ketika berinteraksi dengan orang-orang dilingkungannya baik dengan orang tua ,sodara,teman sebayanya dalam kehidupan sehari hari. ada 2 aspek penting dalam perkembangan sosial  yaitu kompetensi sosial/kemampuan beradaptasi dengan lingkungan dan tanggung jawab sosial/komitmen anak terhadap tugas-tugasnya mengharagai perbedaan individual dan memperhatikan lingkungannya. Faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan sosial emosional adalah hereditas,lingkungan,gender dan juga kesehatan. Untuk bulan ini tanggal 28 oktober 2022 tema pembelajaran di lembaga saya yaitu binatang dengan sub tema binatang pemakan tumbuhan dengan kegiatan membuat ulat dari bahan kertas lipat yang diberi pola bulat lalu anak-anak yang menggunting dan menempelnya. Melalui kegiatan ini anak-anak sangat senang dalam memilih warna,menggunting pola serta menempel sehingga berubah menjadi sebu

Cara Mengembangkan Sosial Emosional Anak Usia Dini

  Assalamualaikum teman -temanku semuanya apa kabar? Salah satu hal yang kerap menjadi pertanyaan penting  Parents  terkait tumbuh kembang si kecil adalah bagaimana cara mengembangkan sosial   emosional  anak usia dini. Selain memperhatikan perkembangan fisik,  Parents  juga penting untuk memerhatikan perkembangan kemampuan emosional dan sosial si kecil. Perkembangan sosial emosional anak merupakan bekal penting membentuk karakter anak di mana pun ia berada. Pertumbuhan emosi sosial yang stabil diperlukan untuk menghadapi beragam tekanan, baik itu dari lingkungan keluarga sendiri, tekanan teman-teman bermainnya, hingga kondisi kritis yang lain di masa depan. Cara mengembangkan sosial anak ini tentu bisa dimulai sejak sedini mungkin. Untuk itu, penting kiranya  Parents  untuk memelajari lebih dalam terkait cara mengembangkan sosial emosional anak yaitu : Jalin Komunikasi yang Baik dengan Si Kecil Langkah pertama yang harus diambil adalah memulai komunikasi yang baik terkait apa yang ana